Selasa, 12 Januari 2010

materi TIK Kelas 8

Materi kelas VIII semester 2
MTs MUHAMMADIYAH 2 KALIJAMBE
OLEH : SUPRIYADI
1. Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi
1.1. Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka
1.2. Mengidentifikasi menu dan ikon pada Menu Bar

a. Menu File
b. Menu Edit
c. Menu View
d. Menu Insert
e. Menu Format
f. Menu Tools
g. Menu Data
i. Menu Help

h. Menu Windows
1.3. Mengidentifikasi menu dan ikon pada Toolbar
1.3.1. Standard
1.3.2. Formating
1.3.3. Drawing
2. Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi
2.1. Menjelaskan fungsi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah angka
2.2. Menjelaskan menu dan fungsi ikon pada menu bar
2.3. Menjelaskan menu dan fungsi ikon pada Toolbar
2.3.1. Standard
2.3.2. Formatting
2.3.3. Drawing
3. Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi
3.1. Menggunakan menu dan ikon pokok pada perangkat lunak pengolah angka
3.1.1. Menggunakan sub – sub menu dari 9 menu yang pada menu bar yaitu : File, edit, view, insert, format, tools, data, window, dan help
3.1.2. Menggunakan ikon-ikon pada Toolbar :
3.1.2.1. Standard
3.1.2.2. Formatting
3.1.2.3. Drawing
4. Menggunakan perangkat lunak pengolah angka untuk menyajikan informasi
4.1. Membuat dokumen pengolah angka sederhana
4.1.1. Membuat dokumen baru
4.1.2. Mengatur lebar kolom dan tinggi baris
4.1.3. Meletakan data
4.1.4. a. pada worksheet yang dikehendaki
4.1.5. b. pada folder yang dikehendaki
4.1.6. Mengatur tampilan Border
4.1.7. Mengedit kolom dan baris
4.1.8. Menyisipkan objek
4.1.9. Mengatur format Angka
4.1.10. Menggunakan rumus dan fungsi
4.1.11. Mengatur Halaman
4.1.12. Mencetak dokumen


Materi pelajaran
Fungsi menu dan ikon
Fungsi menu dan ikon pada menu bar


File = Pengaturan File
Edit = mengedit dokumen
View = mengatur tampilan dokumen
Insert = menyisipkan dokumen, catatan kaki, gambar, dll
Format = mengatur format sebuah dokumen
Tools = mengatur perintah tool
Table = mengatur penggunaan tabel
Windows = mengatur tampilan jendela
Help = mengatur perintah bantuan

Fungsi menu dan ikon pada toolbar standar


Berturut-turut dari sebelah kiri
New = membuat dokumen baru
Open = membuka dokumen yang sudah ada/ tersimpan
Save = menyimpan dokumen
Print = mencetak dokumen yang di kerjakana/ dibuka
Print Preview = menampilkan tampilan hasil cetakan
Spelling& Grammer = mengeja kata-kata yang ada dalam dokumen
Reseach = untuk mencari nama file yang belum diketahui
Cut = memotong sebagian dari dokumen dan simpan dalam clipboard
Copy = membuat salinan dari bagian yang diambil dokumen
Format Painter = pengaturan format yang di ambil dari salah satu format dalam dokumen
Undo = membatalkan perintah sebelumnya
Redo = kembali kepada perintah selanjutnya
Insert Hyperlink = melakukan jalan pintas menuju ke tempat/ lokasi dalam dokumen atau file lain.
Zigma = mencari jumlah formula
Sort Ascending = mengurutkan dari rendah ke tinggi
Sort Descending = mengurutkan dari tinggi ke rendah
Chart Wizard = membuat Diagram
Columns = membuat format kolom
Drwaing = berisi perintah-pertinh yang berhubungan dengan perintah menggambar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar